Harta yang paling berharga tak terpikir olehmu
                                        
                                        Hidupmu tiada berguna tanpa Surga milikmu
                                        
                                        Emas, uang dan permata akan mudah berlalu
                                        
                                        Hidup di dunia yang fana juga akan berlalu
                                        
                                        Harta mulia dan baka, Firman Allah yang kekal
                                        
                                        Harta mulia di Surga, sukacita s’lamanya
                                        
                                        Apa gunanya bagimu jika hilang nyawamu
                                        
                                        Semuanya akan berlalu pikirkanlah jiwamu